Political Dynamics, Democracy and Civic Engagement
Edisi ketiga membahas dinamika politik dan demokrasi, terutama dalam konteks keterlibatan warga negara. Tema edisi ini meliputi perilaku politik masyarakat, demokrasi digital, partisipasi politik, aktivisme, dan hubungan negara–masyarakat. Artikel dalam terbitan ini diharapkan memberikan perspektif kritis terhadap fenomena politik kontemporer, termasuk tren partisipasi publik dan perkembangan demokrasi di tingkat lokal maupun nasional.

Published: 2025-07-15